Pages

Thursday 19 September 2013

Fakta Kebiasaan Makan Orang Indonesia

Assalamualaikum wr.wb
Nah, kali ini saya akan memposting tentang kebiasaan makan orang indonesia,,, hehehehe,,,
gaya makan sahabat LiMusGoN mungkin berbeda-beda, namun kalau kebiasaan makan sebagai orang indonesia saya rasa pasti -/+ sama saja,,, xixixiixixixixi....
seperti apa kebiasaan makan orang indonesia????
cekidot.....
Setiap orang punya pola atau cara makan yang berbeda=beda, termasuk orang indonesia. Anda pasti sadar donk, kalau orang indonesia lebih terbiasa makan dengan sendok / tangan dari pada makan dengan menggunakan garpu ataupun pisau, apalagi pakai sumpit, boro - boro dah,,,
hehehe itu hanya salah satu pola makan yang berbeda dari negara lain right....

Masih ada beberapa pola makan warga Indonesia yang unik dan aneh menurut saya,, mungkin anda tidak menyadarinya. apa sich yang membuat pola makan atau kebiasaan makan orang indonesia berbeda dengan negara lain? karena perbedaan bahan baku, tradisi dan kebiasaan sehari-hari...

Disadari atau tidak, anda pasti pernah melakukan pola makan atau kebiasaan makan yang aneh ini, Ada pola makan yang memang janggal jika tidak dilakukan, ada pola makan yang sebenarnya tidak sehat tetapi banyak dilakukan karena enak,, hehehhehe
apa saja yah kira-kira pola makanan aneh itu yang di rangkum oleh LiMusGoN!

1. Kalau Belum Makan Nasi Yah Belum Makan Namanya..... ^,^ 

Nah hayooo siapa diantara sahabat LiMusGoN yang setuju dengan statement diatas,, hehehehe seperti percakapan dibawah ini:

" Miz Luna, Miz belum makan yah..?"
" Sudah bha (logat org tarakan), tadi makan roti dua biji"
" Lho.. itu kan roti Miz,, Miz Luna kan belum makan nasi,"

Siapa diantara sahabat LiMusGoN pernah mengalami kejadian serupa seperti kejadian di atas?
Bagi orang indonesia, terutama yang sudah senior, jika belum makan nasi dianggap belum makan.
Meskipun anda sudah makan roti coklat empat lapis, atau pancake dua porsi, jika belum makan nasi, berarti belum makan namanya..

Pola makan ini disebabkan karena orang indonesia sangat tergantung pada nasi sebagai makanan pokok yang wajib untuk di konsumsi, Bhakan ada kepercayaan yang mengatakan bahwa jika tidak makan nasi bisa sakit. Padahal tidak juga, nasi bisa diganti dengan mie, roti, jagung, kentang atau makanan yang mengandung karbohidrat lainnya. tapi yah,, nasi goreng, nasi padang, atau nasi uduk ,, tetap menduduki pringkat #1 di Indonesia.


2. Makan Paling Enak, Dimakan Terakhir

Satu hal aneh tentang pola makan di indonesia adalah kebiasaan menikmati makanan yang paling enak di akhir saja, misalnya saja anda datang ke pernikahan teman, atau acara yang lainnya,, teruss ada hidangan capcay, nasi goreng dan ayam lapis, biasanya Capcay dan nasi goreng dimakan terlebih dahulu, sedangkan ayam lapis dimakan paling terakhir. mungkin slogannya adalah.

" Save The Best For The Last"

Nah, Loh,,, 
aneh bukan, apa coba hubungannya....
Bahkan ada yang lebih aneh, ada lho orang yang makan burger di pisah-pisah, jadi yang dimakan terlebih dulu itu rotinya dulu bersama sayurannya, sedangkan dagingnya dimakan belakangan. jika di tanya pasti jawabnya, " yang enak dimakan belakangan ". padahal cara ini bikin para turism confused about the attitude.... toeng" deh,,,,

3.Mie Instan Dicampur Nasi

humb,,,,, Sedapnya Bau,,,, eehhh salah,, baunya ga ada,,, hehehheh
siapa nieh yang suka makan mie instan dicampur pakai nasi? Mungkin kebiasaan ini hanya terjadi di indonesia saja. Mie instan yang enak tidak perlu di tambah apa-apa lagi  agar lebih kenyang di tambahkan nasi,,, hehehehhe ada juga lho yang di tambah sama lontong,, bahkan di tambah bubur jika dia sedang sakit. ada- ada saja orang indonesia ini yah,,,

Padahal, pola makan ini sangat tidak sehat. Nasi dan Mie sama-sama mengandung karbohidrat. Tingginya kalori dan karbohidrat berlebih bisa menaikkan indeks Glikemik, sehingga gula dalam darah  baik secara berlebih. Hanya makan karbohidrat juga tidak baik, karena tubuh tidak hanya butuh rasa enak melainkan Protein, serat, vitamin dan mineral juga penting, dan sangat di butuhkan oleh tubuh.

4.Apapun Makanannya, Lebih Enak Pasti Pakai Sambel

tahukah anda, Para turism always confused why Indonesian's people suka sekali dengan yang namanya PEDAS. Kebiasaan makan sambal ini sudah ada sejak zaman dulu, rasanya semua makanan lebih enak jika disajikan dengan sambal,,selera makan jadi meningkat drastis,,tidak heran jika kreipik pedas meningkat drastis penjualannya karena banyak penggemarnya,,,

Selain itu, ada puluhan jenis sambal di indonesia, mulai dari sambal terasai, sampai samber setan bahkan ada pula yang menyebutnya sambal goyang lidah,, hehheheh terbanyang bukan seperti papa rasa pedah itu,, sampai dijuluki sambal seta segala,, heheheh

5. Makan Ramai-Ramai Rasanya Lebih Enak
Makan ga Makan Asal Ngumpul,,,, hehehehhe ada lagunya tuh,,, Sahabat LiMusGoN
Orang Indonesia memang sangat menjunjung tinggi rasa sosialisasi di atas segala-galanya. Mau makan hanya nasi saja atau tahu tempe saja jauh lebih enak jika di makan secara bersama-sama dengan teman dari pada makan lauk ayam tapi makan sendrian,,,
Tidak ada yang tahu kenapa fenomena ini terjadi,, semua terjadi begitu saja dan masih menjadi misteri. bahakn sahabat LiMusGoN mungkin punya pendapat yang sama mengenai hal ini..
hehehehehe

ada-ada aja bukan Kebiasaan aneh orang indonesia,,, tapi begitulah kenyataannya,,,,

No comments:

Post a Comment

visitor

Flag Counter