Pages

Saturday 28 September 2013

Yukk Mari Dilihat Kelebihan Sony Xperia Z1

Assalamualaikum wr. wb

Sobat LiMusGoN Yukk Mari kita tengok yukkk kelebihan dari Sony Xperia Z1 humb,,, selain memiliki Camera yang super wow yaitu 20Mp dan Tahan Air sobat,,,
wah pasti banyak nieh para sobat LiMusGoN yang berminat dengan Handphone yang satu ini,,,
yuuk mari kita kupas setajam pisau dapur seperti apa kelebihannya Sony Xperia Z1 ini
1. Kamera 20mp

Seperti Video teaser yang diunggah sony pada website resminya, salah satu keistimewaan yang pertama kali ditonjolkan Sony Xperia Z1 ialah kameranya. Kamera Sony Xperia Z1 mengusung teknoligi yang sama dengan kamera Pocket Sony, Smartphone ini memiliki kamera 20Mp dengan sensor sebesar 1/2.3" dan kemampuan untuk merekam vidoe full HD (1080p). Serta kamera depan dengan resolusi 2 megapixel



2. Desain Sony Xperia : Tahan Air
Selain Mengusung kamera yang super waow,,, keunggulan lainnya yang dimiliki oleh Sony Xperia Z1 ialah desainnya, seperti seri Xperia lainnya, Sony Xperia Z1 ini mempunyai desain yang premium dengan detail yang sangat di perhatikan. Sony menyebutnya Body Z1 ini dirancang dengan bahan paling premium  dan rancangan one piece body yang menambah kesan sleek pada desainnya.

Selain itu, berkat body IP58 certified yang dimilikinya, Sony Xperia Z1 bisa menyelam kedalam air sedalam 1 meter selama 30 menit hingga anda dapat mengambil gambar dalam air.
Seperti saudara Xperia yang lainnya Xperia Z ultra, Sony Xperia Z1 dipersenjatai dengan layar berteknoligi Triluminos & X-Reality Engine merupakan teknologi Triluminos menawarkan gamut warna yang 50 persen lebih besar dari pada panel LCD konvesional dengan menggunakan titik-titik kuantum (Quantum Dots). Intinya sebuah pengalaman yang benar-benar baru untuk dapat mencicipi teknologi Triluminos dan X-reality Engine pada sony Xperia Ultra z1.

3. Prosesor Sony Xperia z1
Untuk masalah kecepatan CPU, Sony Xperia Z1 telah mengusung CPU Quad-core dengan kecepatan 2.2 GHz serta didukung RAM 2 GB. Spesifikasi berkelas premium ini membuat kinerja Android Terbaru 4.2 Jelly Bean berjalan optimal tanpa hambatan pada fitur - fiturnya.
Meski desainnya unibody Sony Xperia Z1 tetap memiliki slot MicroSD yang dapat kita gunakan untuk memperbesar kapasitas penyimpanan media file






No comments:

Post a Comment

visitor

Flag Counter